Pesan Sekarang
Trip 3 Pulau
Jelajak keindahan Taman Laut Bunaken, Pulau Siladen dan pasir timbul Nain bersama guide yang berpengalaman dan nikmati pengalaman yang tak akan pernah Anda lupakan

Wisata bahari di Manado tak hanya Bunaken, akan tetapi ada beberapa objek wisata yang berada di sekitar Bunaken yang dapat Anda kunjungi. Dan kali ini Anda akan kami ajakn mengunjungi 3 pulau sekaligus yang ada di Manado yakni Bunaken, Nain dan Siladen.
Jika Bunaken dan Siladen merupakan surga bagi pecinta snorkling dan diving, maka Pulau Nain merupakan Maldivesnya Kota Manado. Hamparan pasir putih yang muncul pada jam tertentu merupakan lokasi yang tepat untuk Anda menyegarkan pikiran.
Bagi pecinta fotografi atau Anda yang gemar berfoto selfi maka lokasi ini merupakan lokasi wajib yang harus Anda kunjungi. Tunggu apalagi, segera hubungi kami sekarang juga dan dapatkan penawaran terbaik dari kami khusus untuk Anda